Petani Kopi Semende Mengharapkan Harganya Bisa Naik 

KAB MUARA ENIM-SEMENDE-SUMSEL || mata-elang.com -Petani kopi semende raye di sayangkan harga kopi yang satu ini tak kunjung ada kenaikan harga yang segnifikan 07-06-2022.

Padahal dengan hasil kopi inilah khusus nya masyarakat semende raye memenuhi kebutuhan sehari hari baik itu kebutuhan pokok.

Maupun formal kebutuhan Primer maupun Sekunder saya sebagai petani kopi mengharap kan para pemerintah untuk memperhatikan kepada parani kopi.

Meganalisa seperti tidak ada upaya dari pemerintah untuk meningkat kan harga kopi di semende raye yang saya kira tidak seimbang dengan kebutuhan pokok lain nya.

Contoh nya saja harga gula yang mencapai 16 ribu per kg Minyak goreng yg mencapai harga 25 rb per kg belum lagi kebutuhan kebun kopi itu sendiri.

Seperti pupuk dari herbisida yang kenaikan nya 3 x lipat dari harga biasanya sedangkan harga kopi masih dikisaran 20 ribu per kg sungguh sangat memperhatinkan dan tidak masuk diakal.

Bila keadaan seperti ini terus berkelanjutan saya yakin khusus nya petani kopi banyak yang terlilit hutang karna tidak bisa membayar.(piribahasa kata orang semende besak lah pasak dari pada tiang )Besar lah pengeluaran dari pada pemasukkan .

Harapan kami sebagai petani kopi ke pada pemerintah tolong kopi ini jangan dipandang sebelah mata inilah sumber penghasilan kami khusus nya msyarakat semende raye.ujur Santoso kepada awak media

Laporan : M.sajirin/E

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *