Catatan Seorang tim Peliput Berita,Abdi bhayangkara Bidhumas Polda Sumsel

PALEMBANG,mata elang nusantara.com- Seorang tim peliput berita itu berat tak semua orang kuat, Kuat dari panas, hujan dan angin malam yang bisa kapan saja menerjang. Juga harus kuat dimarahi atasan kalau gagal dapat berita Belum lagi harus membawa tas yang cukup berat karena diisi perlengkapan liputan. Lalu apa saja sih barang-barang yang harus dibawa jurnalis saat ke lapangan, Minggu (18/12)

 

“Kartu identitas diri, jangan mengaku tim peliputan berita jika tak bisa menunjukkan kartu identitas dan perlengkapan lainnya. Karenanya, untuk mempermudah liputan di lapangan dan tak dibilang asal asalan pastikan peralatan diantaranya kamera, video, alat perekam lainnya selalu terbawa saat liputan. Kalu perlu selalu gantung di leher agar tak tertinggal Buku Catatan Salah satu benda yang selalu ada di tas tim liputan adalah buku catatan. Sederhana, tapi benda ini sangat berguna untuk mencatat info-info penting yang disampaikan narasumber, Perekam Suara mencatat terkadang kurang lengkap, karena bisa saja ada informasi yang terlewatkan. Inilah pentingnya membawa perekan suara Jika ada informasi yang tak sempat tercatat, Tim liputan tinggal mendengarkan hasil rekaman”, jelas Muharia sala satu anggota tim liputan Bidhumas Polda Sumsel saat dijumpai minggu sore 18/12 disatu tempat service kamera Palembang.

 

Dia menyebutkan “Kamera, sebenarnya, kamera adalah benda wajib untuk seorang jurnalis atau tim liputan dilapangan, namun sebagai tim liputan lapangan alat ini juga penting Gunanya untuk memotret momen-momen yang tengah diliput.

kamera dan Smartphone jika tim liputan tak mau repot membawa kamera, perekam suara maupun buku catatan, solusinya bawa smartphone yang mendukung ketiga hal tadi Syaratnya, bawalah gadget yang didukung kamera berkualitas baik dan jernih”, imbuhnya.

 

“Internet, di zaman yang sudah serba canggih seperti sekarang, apalah arti HP mahal dan bagus jika tak ditunjang jaringan Internet. Terlebih bagi jurnalis bekerja di media online Headset, sebenarnya bukan benda wajib Namun, barang yang satu ini juga cukup penting untuk kegiatan jurnalistik. Dengan menggunakan headset, seorang jurnalistik dapat mendengarkan hasil rekaman dengan lebih jelas”, tutupnya dengan tersenyum bangga menjadi tim liputan Bidhumas Polda Sumsel. (Nanda)

 

 

#poldasumsel

#humaspoldasumsel

Tinggalkan Balasan